Channa Yellow Sentarum Berasal Dari Mana
Channa Yellow Sentarum Berasal Dari Mana, hewan-a-z.blogspot.com | Sesuai dengan namanya, channa yellow sentarum berasal dari Taman Nasional Danau Sentarum yang terletak di Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat.
Tahukah kamu kalau Channa Yellow Sentarum adalah salah satu varian warna dari jenis ikan Channa marulioides, atau kalau orang bule menyebut channa ini dengan sebutan Emperor Snakehead.
Baca Juga : 14 Nama Latin Ikan Gabus Dilengkapi Nama Inggris dan Lokalnya
Sedangkan kita lebih mengenalnya dengan sebutan channa maru. Nah jenis channa ini sebenarnya tidak hanya ditemukan di Taman Nasional Danau Sentarum saja.
Kamu sebagai pecinta ikan channa musti tau dari mana saja asal si channa maru ini. Untuk itu yuk simak penjelasan singkat berikut ini.
Channa marulioides atau Channa Yellow Sentarum Berasal Dari Mana?
Channa marulioides berasal dari Thailand Selatan, Malaysia, Kalimantan Barat, sebagian Kalimantan Timur, Sumatra Timur, Bagka, Belitung, Samarinda dan Kepulauan Sunda.
Nah sekarang mari kita lihat beberapa gambar Channa marulioides berdasarkan habitanya.
Gambar Channa Maru Thailand
Gambar Channa Maru Malaysia
Itulah negara atau habitat channa yellow sentarum, untuk jenis ikan channa maru akan kita bahas lebih terperinci di tulisan yang akan datang, karena dari si maru ini ada yang warnanya merah.
Sumber :
https://aquainfo.org/channa-marulioides-emperor-snakehead/
https://www.majalahikan.com/2021/09/cara-membuat-ikan-channa-galak.html
0 Response to "Channa Yellow Sentarum Berasal Dari Mana"
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.